Subscribe:
Welcome In My Blog !!!

HTML lessons

Powered By Blogger

Rabu, 30 November 2011

Browsing

Browsing di internet mungkin sudah menjadi makanan pokok untuk era modern seperi sekarang ini, dari pelajar mahasiswa maupun para pekerja ataupun karyawan, pasti pernah browsing melalui media internet. Kali ini saya akan mencoba menguraikan pengertian browsing dan manfaatnya.
Pengertian browsing menurut beberapa sumber adalah :

- Browsing adalah Berselancar untuk menjelajahi informasi yang ada di internet. Berselancar ini bisa dilakukan dengan sebuah program yang disebut browser, software untuk berselancar.

- Browsing dapat juga diartikan seni pencarian informasi melalui system operasi yang berbasis hypertext, misalnya membaca berita, mencari istilah dll.

- Browsing adalah menjelajah dunia maya atau internet untuk mencari sesuatu yg bermanfaat membaca berita secara online itu juga salah satu browsing.

Kata lain dari browsing adalah surfing Jadi, browsing berbeda dengan download, chat, kirim email maupun  blogging.
Untuk melakukan Browsing diperlukan software yang dinamakan Browser seperti :
1. Mozilla Firefox
2. Google Chrome
3. Internet Explorer
4. Opera
5. Netscape Navigator, dll


Di atas adalah pengertian browsing sdangkan manfaatnya adalah:

- Browsing bermanfaat untuk Menambah pengetahuan dan memperluas wawasan
- Browsing untuk Belajar online
- Browsing untuk mencari file yang akan kita download

0 komentar:

Posting Komentar